Sabtu, 27 Juni 2015

KEMUNDURAN MAJAPAHIT



KEMUNDURAN MAJAPAHIT
Tahun 1389,Raja Hayam Wuruk meninggal dunia.Setelah Raja Hayam  Wuruk dan Gajah Mada meninggal,  Kerajaan Majapahit mengalami  kemunduran.Pengganti Raja Hayam  Wuruk adalah Wikramawardhane(suami  Kusumawardhani,putri Hayam Wuruk).
Penyebab Kemunduran Kerajaan Majapahit:
  1. Perang saudara/perang Paregreg anatara Wikramawardhana dengan Bhre Wirabumi.
  2. Tidak ada tokoh lain di pusat pemerintahan yang dapat mempersatukan kesatuan wilayah setelah Gajah Mada dan Hayam Wuruk.
  3. Adanya penyebaran agama Islam sejak tahun 1400 yang terpusat di Malaka.
  4. Timbulnya Kerajaan-Kerajaan Islam yang menentang kedaulatan Kerajaan Majapahit.
  5. Akhirnya pada tahun 1478(1400 saka).
PENINGGALAN MAJAPAHIT
  1. Seni Bangunan : Bidang seni bangunan yaitu candi,patung(arca),dan seni bangunan lainnya seperti keraton dan tempat-tempat pertapaan.
  1. Kasusastran  Hasil kasusastran pada zaman kuno dibedakan menjadi gancaran(prosa) dan tembang(puisi).Tembang pada zaman jawa kuno disebut kakawin,pada zaman jawa tengahan disebut kidung. Berdasarkan isinya kasusastran pada masa kuno dibedakan menjadi tutur(kitab keagamaan),sastra(kitab hukum),wiracarita(cerita kepahlawanan),dan kitab cerita lainnya(cerita keagamaan,kesusilaan,dan uraian sejarah).
  1. Seni Seni lainnya



Tidak ada komentar:

Posting Komentar